PAM JAYA Targetkan Cakupan Layanan Air Bersih 100 Persen pada 2030
JAKARTA .FREKWENSIPOS.COM– PAM JAYA terus mematangkan langkah strategis untuk mencapai target cakupan layanan air bersih 100 persen bagi warga Jakarta pada tahun 2030. Upaya ini dibahas secara mendalam dalam Focus Group Discussion (FGD) bertajuk “Menuju Layanan Air Bersih 100%” yang digelar bersama Yayasan Cahaya Kasih Murni (YCKM) di Hotel Grand Cemara, Menteng, Senin (29/12). Acara…
